Contoh SOP Pengelolaan Limbah Medis B3
Untuk dapat menjaga kesehatan lingkungan dan mencegah infeksi serta kontaminasi, diperlukan pengelolaan limbah medis yang tepat. Apabila tidak dikelola dengan baik, bisa berdampak negatif pada ekosistem sekitar, terutama untuk kesehatan masyarakat. Oleh karena itu diperlukan SOP (Standard Operating Procedure/Prosedur Operasi Standar) pengelolaan limbah medis. Upaya ini dilakukan untuk memastikan bahwa tiap tahapannya dilakukan dengan benar […]
SOP Penerimaan Obat di Klinik: Panduan Lengkap dan Contoh
Mungkin Anda sudah tidak asing lagi dengan SOP atau Standar Operasional Prosedur. Fasilitas layanan kesehatan seperti rumah sakit, klinik, hingga puskesmas harus menerapkan SOP, supaya kegiatan operasional dapat berjalan dengan lancar tanpa hambatan. Salah satu kegiatan di klinik yang juga membutuhkan SOP adalah penerimaan obat. Kali ini eClinic, akan membahas informasi mengenai SOP penerimaan obat […]
Contoh SOP Pelayanan Farmasi Klinik
Dalam menjalankan operasionalnya, sebuah klinik tentu saja membutuhkan SOP (Standar Operasional Prosedur). SOP berguna sebagai pedoman untuk mengantisipasi situasi yang tidak terduga dan supaya operasional berjalan dengan baik tanpa hambatan. Salah satunya yaitu pelayanan farmasi di klinik yang dilakukan oleh apoteker. Kali ini eClinic akan mengajak Anda untuk membahas mengenai contoh SOP pelayanan farmasi klinik. […]
Apa Saja Isi SOP Klinik Sanitasi? Lengkap Dengan Contohnya
Apakah Anda pernah mendengar pelayanan klinik sanitasi? Klinik sanitasi merupakan salah satu upaya fasilitas kesehatan seperti puskesmas atau klinik, untuk memberikan pelayanan kesehatan preventif kepada masyarakat. Dalam memberikan pelayanan tersebut, tentu saja dibutuhkan SOP (Standard Operating Procedure/Prosedur Operasi Standar) sehingga prosedur berjalan dengan lancar. Kali ini, eClinic akan mengajak Anda untuk memahami apa saja isi […]
Apa Itu Pemeriksaan Laboratorium? Pahami Tujuan dan Jenisnya!
Pernahkah Anda merasa khawatir saat dokter menyarankan untuk melakukan pemeriksaan laboratorium? Tenang, kamu tidak sendiri! Banyak orang yang bertanya-tanya, “Apa sih sebenarnya pemeriksaan laboratorium itu?”. Pada kesempatan ini, mari kita selami bersama dunia pemeriksaan laboratorium. Kita akan mengupas definisi, tujuan, dan jenis-jenisnya agar kita dapat lebih memahami perannya dalam menjaga kesehatan! Definisi Pemeriksaan Laboratorium Tentu […]
Cara Daftar Ikatan Bidan Indonesia
Jika Anda memiliki profesi sebagai bidan, maka Anda harus tergabung ke dalam Ikatan Bidan Indonesia atau disingkat IBI. Pada kesempatan kali ini, eClinic akan mengajak Anda semua untuk tahu bagaimana cara daftar IBI. Simak cara lengkapnya di bawah ini ya! Definisi Ikatan Bidan Indonesia Sebelum lebih jauh mengetahui bagaimana cara mendaftar IBI, Anda perlu mengetahui […]
Mengenal Warna Tempat Sampah Medis B3 Berdasarkan Fungsinya
Saat berkunjung ke rumah sakit atau fasilitas kesehatan lainnya, kita seringkali melihat tempat sampah dengan warna yang berbeda-beda. Tempat sampah yang berwarna-warni itu bukan hanya dipakai untuk segi estetika saja, melainkan karena masing-masing warna memiliki fungsi khusus tergantung pada jenis limbah medis yang akan dibuang. Kali ini kami akan mengajak Anda untuk mengenal warna tempat […]
Kenali Kode Etik Bidan Berdasarkan Kewajibannya
Anda mungkin pernah mendengar mengenai kode etik untuk beberapa profesi tertentu. Tujuan dari kode etik adalah supaya tenaga profesional tersebut dapat memberikan jasa dengan sebaik-baiknya kepada pengguna atau pelanggannya sebagai penerima jasa. Tenaga kesehatan merupakan salah satu profesi yang memiliki kode etik. Tidak terkecuali profesi bidan. Dalam pembahasan kali ini, kami akan mengajak Anda untuk […]
Apa Itu Triase? Pahami Pengertian dan Jenisnya
Apakah Anda pernah mendengar istilah “triase” dalam dunia medis? Istilah ini berkaitan erat dengan Instalasi Gawat Darurat (IGD). Secara singkat, triase merupakan sebuah sistem di IGD untuk menentukan prioritas penanganan pasien. Untuk lebih memahami apa itu triase, kami akan mengajak Anda memahaminya lebih detail pada artikel ini. Simak lengkapnya di bawah ini. Pengertian Triase Dilansir […]
Ketahui Apa Saja Limbah Medis B3 dan Kodenya
Upaya untuk menjaga lingkungan tetap aman dan bersih merupakan aspek penting yang tidak boleh diabaikan. Salah satu tantangan terbesar dalam industri kesehatan adalah pengelolaan limbah medis B3. Mari memahami apa saja jenis-jenis limbah B3 beserta kode limbah yang sering kita temui di sekitar kita. Simak lengkapnya informasi dibawah ini untuk mengetahui limbah B3 secara lebih […]